Placon dapat dikombinasikan dengan struktur pipa dengan mudah. Placon dapat disesuaikan dengan mudah terhadap perubahan design rak. Untuk perakitan sangat mudah dan aman. Total berat dari rak lebih ringan dari pada rak besi yang dilas, juga muda untuk di pindah-pindahkan.
Warna rak sudah uniform, dan tidak diperlukan pekerjaan pengecatan. Warna tidak akan berubah untuk jangka periode yang singkat.
Modifikasi dapat dengan mudah dilakukan dan dengan cepat dibentuk melalui system knok down.